Sabtu, 19 September 2015

Kara; Dolichos lalab

KARA BUAH, DOLICHOS LALAB
Bahan : buah
Khasiat : antara lain untuk antidot, alkoholisme, aprodisiaka, astringen, demam, diabet (insulin tumbuhan), diare, diuretik, eksim, gonorea, haus, intoksikasi, keputihan, kolera, mual spasmo, sakit telinga, sakit perut, terasa panas, tonik.
Pencegahan penyakit terutama diabetes 3 x sehari; tersebut kara 15 biji,  3 buah pace, 3 biji pala, 3biji duren, 15  cengkeh, jahe 50 g, , kunyit 50 g,  serai 3 pohon, garam,  secangkir  air kapur dengan 2 liter air didihkan selama 15 menit minum setiap hari segelas, pengobatan 3 x segelas.

Buat sayur asam, kara 25 – 30 bush, buah, asam, 3 buah blimbing wuluh,  3 bawang putih, 3 bawang merah, 5 lembar daun salam dan laos makan setiap 3 x sehari untuk penderita diab

Tidak ada komentar:

Posting Komentar