KETIMUN, CUCUMIS SATIVUS L.
Bahan
: buah
Khasiat
: Mentimun Cucumis Sativus L.; antara lain
untuk alteratif, antidote, astringen, cacing & diare untuk balita, hipertensi,
jerawat, kosmetik (mata, pemutih, selulit), citamin A, C, E dan asam folat (ibu
hamil).
Pencegahan
penyakit Hipertensi & ibu hamil; kukus sebuah timun dimakan 3x setiap hari, untuk
kosmetik iris tipis kompres mata dan muka seminggu 2 kali
Penderita
cacing & diare balita: kukus sebuah timun
saring ditambah madu satu sendok setiap hari
3 kali.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar